Tugas algoritma
1. Apakah yang dimaksud algoritma dan perancangan algoritma? Algoritma adalah deretan instruksi yang jelas dalam memecahkan masalah, yaitu untuk memperoleh keluaran yang diinginkan dari suatu masukkan dalam jumlah waktu yang terbatas. 2. Ada 2 cara yg dapat digunakan untuk menuliskan algoritma. Sebutkan kedua cara tersebut dan jelaskan dengan benar! a . Bagan alir atau flowchart merupakan penulisan algoritma berdasarkan notasi grafis dalam bentuk bagan urutan. b. Pseudocode yaitu metode penulisan algoritma yang penampilannya menyerupai bahasa pemrograman yang digunakan pada tingkat lanjut, namun masih dapat dipahami. 3. Bagaimana cara memprogram robot? Jelaskan proses algoritmanya! 1) Jalankan program RoboMind. 2) Untuk memilih map yang sesuai, dari menu file, klik perintah Open Map. Kotak dialog akan ditampilkan. 3) Pilihlah Map yang sesuai, dalam hal ini OpenArea. 4) Pada program ini, beberapa huruf akan digunakan secara berulang, seperti huruf A, M, dan R. 5) Tambahkan For